Tujuan Pondok Pesantren Al Khalifah Cibubur adalah sebagai berikut :
1.Menyiapkan kader ulama dan dai berkualitas.
2.Melakukan kajian dan penelitian ilmiah dalam berbagai disiplin ilmu keislaman.
3.Melakukan khidmat kepada masyarakat demi tercapainya generasi rabbani.